Kamis, 23 Juni 2022 - 08:17 WIB
US Air Force Resmikan Skadron Aggressor F-35A Untuk Fokus Menghadapi Jet Tempur China
Quote: Foto: @Fighterman_FRRC/Twitter Demi menghadapi pesawat tempur generasi kelima China, Amerika menugaskan pesawat F-35 sebagai pesawat aggressor (pesawat musuh) untuk mensimulasikan pesawat tempur China. Bagi para agan pecandu militer, tentu sudah tidak asing dengan istilah "Aggressor Swuadron",yang dipopulerkan oleh Amerika Serikat.